Klarifikasi Pemberitaan Tentang Pemukulan Yang Melibatkan Anggota TNI di Subulussalam

PASEE NEWS

- Redaksi

Senin, 5 Agustus 2024 - 16:44 WIB

5028 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam | Terkait adanya pemberitaan tentang sengketa kepemilikan sebidang tanah yang melibatkan saudara inisial (B) dengan salah satu oknum anggota TNI. di sini saya ingin menjelaskan tentang apa yang sebenarnya terjadi.

Sehubungan dengan adanya sengketa lahan yang berujung penganiayaan yang saya alami, pertama saya ingin menjelaskan hasil putusan pengadilan negeri singkil terkait gugatan saudara inisial (B), pada tahun 2023 lalu, dimana hasil putusan majelis hakim yang tertuang dalam surat putusan No. 25/Pdt.G/2023/PN menyatakan bahwa majelis hakim menolak gugatan saudara (B) karena tidak dapat menunjukan batas dan luas tanah yg ia klaim sebagai miliknya. sehingga hakim menyatakan bahwa gugatan saudara Baharudin “non-executable” dan dinyatakan tidak dapat di terima.

Baca juga Artikel ini Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni Beri Motivasi Pada Direksi dan Komisaris
Adapun yang menjadi pokok permasalahan bukan adanya aksi saling lapor terkait sengketa lahan tersebut karena gugatanya telah di tolak oleh hakim PN-Singkil 2023 lalu, melainkan adanya tindak pidana penganiayaan yang dilakukan oleh saudara (B) kepada saya (S) di lokasi kejadian di Desa Lae Simolap, Kecamatan Sultan Daulat, Kota Subulussalam.

Dimana pada saat kejadian, saudara Baharudin cs sempat melakukan pengancaman terhadap saya dengan menggunakan egrek sawit, namun sempat di lerai oleh warga.
beberapa kali sempat mengambil egrek sawit dan sempat mengayunkanya kepada saya, namun di halangi oleh warga.

Sebelum menempuh jalur hukum, kami sudah berupaya menyelesaikan masalah ini secara kekeluargaan dan di mediasi di Subdenpom Subulussalam.

Namun, saudara (B) menolak saran menyelesaikan masalah tersebut secara kekeluargaan, melainkan meminta agar di selesaikan secara hukum, berdasarkan hal tersebut, maka saya akhirnya melaporkan penganiayaan yang saya alami ke Polres Subulussalam.

Saya juga sangat menyayangkan tentang adanya pemberitaan sebelumnya terkait hal ini tanpa adanya konfirmasi maupun klarifikasi tentang kejadian yang sebenarnya kepada saya, sehingga menimbulkan kegaduhan yang seharusnya tidak terjadi.

Sebagai warga negara yang baik, saya tentu ingin agar permasalahan ini dapat di selesaikan dengan baik sehingga tidak menimbulkan asumsi negatif masyarakat karena status saya sebagai anggota TNI.

Saya meminta klarifikasi kepada teman teman media, yang turut memberitakan permasalahan saya yang melibatkan Institusi TNI. (RED)

Berita Terkait

Ulang Pungurren Gek, Pilkada Kota Subulussalam Damai Tanpa Ada Upaya Menggagalkan Paslon
RIDHO Bancin: Pernyataan Politisi Golkar dan Partai Aceh Bela KIP Subulussalam, Terindikasi Tindakan Politis
Ridho Bancin: Walk Out Paslon Walikota Subulussalam di Sidang Paripurna DPRK, Tak Etis
“BISA”” Menampilkan Visi Misinya Sederhana di DPRK Subulussalam, 2 Paslon Tinggalkan Sidang
Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Penyampaian Visi dan Misi Calon Walikota dan Wakil Walikota
Bintang “Sahabat Semua Suku” Disambut Gelombang Massa Usai KIP Subulussalam Tetapkan BISA
Dianggap Rasis Keputusan KIP Kota Subulussalam, Ribuan Massa Protes ke KIP
TIM BISA Jilid ll: Lawan orang-orang yang ingin menggagalkan Pilkada Kota Subulussalam, apalagi terkait ISU SARA

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 01:56 WIB

Para Abang Becak di Gayo Lues Dukung Paslon Bupati No.1 “GAESSS BERIMAN” Said Sani-Saini di Pilkada 2024

Rabu, 16 Oktober 2024 - 02:28 WIB

Calon Gubernur Aceh Bustami Hamzah-Fadhil Gandeng “Said Sani-Saini” di Pilkada 2024

Selasa, 15 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Hadir di Lokasi Longsor

Selasa, 15 Oktober 2024 - 10:45 WIB

Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 01/Terangun Komsos Dengan Warga Dan Pantau Wilayah Binaan

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 01:46 WIB

Penangkapan WNA Asal Prancis Oleh Pihak Imigrasi Kelas III Non TPI Takengon Menuai Kecaman Dari Berbagai Pihak

Kamis, 10 Oktober 2024 - 09:46 WIB

Petani Milenial Kecewa Kepada Imigrasi Aceh Tengah Atas Penangkapan Investor Prancis di Gayo Lues

Senin, 7 Oktober 2024 - 00:34 WIB

Pasukan Emak-Emak ” Srikandi GAESSS’ Siap Menangkan Paslon No 1 SAID SANI-SAINI di Pilkada Gayo Lues

Minggu, 6 Oktober 2024 - 09:18 WIB

Babinsa Koramil 04/KP Melaksanakan Silaturahmi Dengan Pengrajin Besi di Desa Binaannya

Berita Terbaru

PERISTIWA

Dukung Aminullah-Isnaini, Abu Mudi: Mari Kita Menangkan Bersama

Minggu, 17 Nov 2024 - 05:28 WIB